Dia menambahkan, dengan penjualan sebesar itu produsen asal China itu mencatatkan pendapatan hampir USD12 miliar atau sekitar Rp151 triliun. Kondisi ini merupakan tonggak terbaru bagi perusahaan, sejak didirikan pada 2010.
Xiaomi Inc, kini telah menjadi nomor tiga sebagai produsen smartphone di dunia, berada di belakang Samsung Electronics Co Ltd dan Apple Inc.
Sementara itu, dari sisi penjualan handset, perusahaan mencatatkan telah berhasil menjual sebanyak 60 juta unit selama 2014.
No comments:
Post a Comment